Webinar Nasional Program Doktor Administrasi Publik Tema: Implementasi Kebijakan Penanggulangan Stunting Dalam Peningkatan Derajat Kesehatan Masyarakat

Oleh: Evan Trisno Tulie . 6 Maret 2023 . 14:01:06

PASCASARJANA UNG 2023 - Pelaksanaan kegiatan Webinar Nasional secara virtual dan luring ini diselenggarakan oleh Program Doktor Administrasi Publik Yang dibuka langsung oleh Prof. Dr. Asna Aneta, M.Si selaku Direktur Pascasarjana UNG. Adapun kegiatan ini melibatkan Narasumber Prof. Dr. Agus Pramusinto, MDA (Guru Besar Administrasi PUblik Universitas Gadja Mada), dr. Jusnan C. Mokoginta, MARS (SEKDA Kabupaten Bolaang Mongondow Utara) dan Abdul Nazarudin Maloho (Mahasiswa Program Doktor Administrasi Publik UNG)

Pembanding Dr. Yanti Aneta, S.Pd., M.Si, Prof. Dr. Rauf A. Hatu, M.Si, Dr. Rosman Ilato, M.Pd dan Moderator Kristian Mohamad Udoki, S.Pd., M.Si. adapun yang menjadi peserta kegiatan yakni Mahasiswa S1 Administrasi Publik, Mahasiswa S2 Administrasi Publik, Mahasiswa S3 Administrasi Publik dan Umum.

Agenda

17 - 18 Maret 2025

Asesmen Lapangan

Akreditasi Program Magister Pendidikan Fisika, Program Pascasarjana Universitas Negeri Gorontalo Oleh Tim Asesor LAMDIK Prof. Dr. Lia Yuliati, M.Pd (Universitas Negeri Malang) dan Dr. Duden Saepuzaman, M.Pd (Universitas Pendidikan Indonesia) 17 s.d 18 Maret 2025

11 - 13 Februari 2025

Re-Akreditasi Program Studi S2 Kesehatan Masyarakat

Re-Akreditasi Program Magister Kesehatan Masyarakat, Program Pascasarjana Universitas Negeri Gorontalo Oleh Tim Asesor LAM-PTKes Prof. Dr. dr. Chatarina U Wahyuni, M.S., M.P.H (Universitas Airlangga) dan Dr. Fridawaty Rivai, SKM., M.Kes (Universitas Hasanuddin) 11 s.d 13 Februari 2025

4 - 7 Juli 2024

Asesmen Lapangan

Akreditasi Program Magister Administrasi Pendidikan, Program Pascasarjana Universitas Negeri Gorontalo Oleh Tim Asesor LAMDIK Prof. Dr. Dedy Achmad Kurniady, M.Pd (Universitas Pendidikan Indonesia) dan Dr. Ansar M.Si (Universitas Negeri Makassar) 4 s.d 7 Juli 2024

4 April 2024

Sidang Terbuka

Promosi Doktor Bidang Linguistik Terapan a.n Dewi Dama